Bobo.id - Pada buku tematik kelas 5 SD/MI Tema 6, kita akan diajak membaca teks berjudul 'Manusia dengan Lingkungan Alam'
Dalam bacaan tersebut, kita diajak untuk mengetahui bagaimana manusia berhubungan dengan lingkungan alamnya.
Lingkungan alam merupakan sumber penghidupan bagi makhluk hidup karena alam menyediakan semua kebutuhannya.
Yap! Untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, manusia harus berhubungan dengan lingkungannya. Dalam hubungan itu, ada peristiwa saling memengaruhi.
Setelah membaca dan memahami teks bacaan itu, kita diajak untuk mencari pokok pikiran dan informasi pentingnya. Simak, yuk!
1. Paragraf 1
Pokok pikiran: Hubungan makhluk hidup dengan lingkungan.
Informasi penting:
- Lingkungan alam terdiri atas benda mati dan makhluk hidup.
- Lingkungan alam menyediakan semua kebutuhan makhluk hidup.
2. Paragraf 2
Baca Juga: Kata Kunci dari Teks 'Manusia dengan Lingkungan Alam', Cari Jawaban Kelas 5 SD
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR