Syarif Abdurrahman Meminta Bantuan Belanda
Belanda bersedia membantu karena Sukadana tidak pernah mengakui kehadirannya di Kalimantan.
Pasukan Belanda kemudian bersama dengan Syarif Kasim (putera dari Syarif Abdurrahman) menyerang Sukadana.
Sultan Ahmad Kaharudin menyelamatkan diri bersama pengikutnya. Mempawah dan Matan pun menjadi target berikutnya.
Persaingan dan pertentangan yang terjadi di Kalimantan barat ini mengandung campur tangan Belanda.
Belanda kesulitan untuk melakukan penaklukan dan hanya membutuhkan pengakuan atas kekuasaan.
Kalimantan Barat berintegrasi akibat adanya jaringan komunikasi melalui perang, perdagangan, diplomasi, dan perkawinan di akhir abad ke-18.
----
Kuis! |
Syarif Abdurrahman terkenal sebagai tokoh apa? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR