Bobo.id - Tahukah teman-teman apa itu explanation text? Sebab, kita akan menemukan materi explanation text di pelajaran bahasa Inggris kelas VII.
Explanation text adalah jenis teks yang bertujuan untuk memberikan informasi atau penjelasan tentang suatu topik, konsep, atau fenomena tertentu.
Teks ini memberikan pemahaman yang lebih baik tentang suatu topik atau konsep kepada pembaca atau pendengar.
Teks penjelasan biasanya digunakan dalam bidang pendidikan, ilmu pengetahuan, teknologi, dan bisnis, serta dalam publikasi ilmiah.
Contoh teks penjelasan termasuk artikel ilmiah, buku teks, panduan pengguna, atau artikel jurnalisme ilmiah.
Struktur Explanation Text
Struktur explanation text biasanya terdiri dari pendahuluan, pengembangan topik, dan kesimpulan, dengan informasi yang disusun secara sistematis dan logis.
1. Pendahuluan
Struktur pertama ini biasanya berisi pengenalan tentang topik yang akan dijelaskan.
Pendahuluan juga dapat mencakup beberapa informasi latar belakang atau konteks yang relevan dengan topik yang akan dijelaskan.
2. Isi Teks
Baca Juga: News Item Text: Penjelasan, Struktur, Tujuan, Ciri-Ciri, dan Contoh
Kenapa Air Sering Tumpah saat Kita Memindahkannya dari Gelas? Ini Penjelasannya
Source | : | Grammarly,Gramedia.com |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR