Bobo.id - Di Negeri Dongeng, segala sesuatunya terasa begitu ajaib.
Bukan tanpa alasan, di tempat ini ada Nirmala, Ratu Bidadari, dan para peri hutan yang punya kemampuan sihir.
Maka, tidak heran ada beberapa kejadian ajaib dan menarik di setiap momen dongeng Petualangan Oki dan Nirmala.
Kali ini, dongeng yang akan Bobo bagikan berjudul "Kebun Rahasia".
Siapa saja yang terlibat dalam kisah dongeng "Kebun Rahasia" ini, ya? Yuk, cari tahu kisah selanjutnya dari artikel ini!
Kebun Rahasia
Cerita oleh: Dok. Majalah Bobo
Pada suatu hari yang cerah, Pak Dobleh sedang memasak di dapur. Tiba-tiba, kucing Glegek masuk ke dapur dan melintas di kaki Pak Dobleh.
Sontak Pak Dobleh terkejut, sehingga penggorengan yang ia gunakan untuk memasak, jatuh ke lantai.
Kemudian, Nirmala segera meminta tolong kepada Oki untuk mengambil salep di laboratorium istana.
Luka tangan Pak Dobleh segera diobati oleh Nirmala.
Baca Juga: Dongeng Petualangan Oki dan Nirmala: Mencari Ghost di Labirin Istana #MendongenguntukCerdas
Edisi Koleksi Petualangan Pak Janggut Vol. 2 Sudah Bisa Dipesan, Ini Link PO-nya
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR