Bobo.id - Teman-teman tentu sudah pernah melihat peta dalam berbagai bentuk.
Saat melihat peta tahukah teman-teman apa saja komponen yang ada di dalamnya?
Pada materi IPS kali ini kita akan mencari tahu tentang berbagai komponen peta.
Peta merupakan permukaan bumi yang digambarkan menggunakan suatu sistem proyeksi.
Sehingga kita bisa melihat lokasi suatu wilayah dengan ukuran yang lebih kecil.
Sedangkan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), peta adalah gambar atau lukisan pada kertas dan sebagainya yang menunjukkan letak tanah, laut, sungai, gunung, dan sebagainya.
Nah, untuk bisa menggambarkan berbagai hal yang ada di alam atau di sekitar kita, peta membutuhkan beberapa komponen pendukung.
Berikut ada 10 komponen peta yang perlu teman-teman kenali agar bisa membaca peta dengan benar.
Dalam sebuah peta ada beberapa komponen yang perlu teman-teman kenali.
Berikut akan dijelaskan setiap komponen yang ada dalam peta tersebut.
Baca Juga: Jawab Soal Kepadatan Penduduk Berdasarkan Peta, Materi Kelas 5 SD
Judul pada peta adalah bagian pertama yang akan dilihat banyak orang saat melihat peta. Sebuah judul juga diberikan untuk memberi informasi jenis peta yang ditampilkan.
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR