Pengolahan yang tepat akan meningkatkan rasa lezat dari daging kerang dara yang penuh nutrisi.
2. Kerang Tiram atau Oyster
Kerang tiram adalah jenis kerang yang bisa dikenali dari bentuk cangkang datar dan dagingnya yang lembut serta gurih.
Jenis kerang ini sering disajikan mentah sebagai hidangan pembuka dengan saus segar, seperti saus cocktail atau saus mignonette.
Selain itu, kerang tiram juga bisa dibakar atau digoreng dengan mentega dan bumbu untuk rasa yang lebih lezat.
3. Kerang Abalone
Kerang abalone adalah jenis kerang yang terkenal dengan rasa lezat dan daging yang tebal.
Daging dari kerang ini punya tekstur yang renyah dan bisa diolah menjadi beragam masakan.
Biasanya, kerang abalone dimasak dengan cara dipanggang atau dimasak dengan saus lezat.
Hidangan kerang abalone sering dijadikan sebagai makanan istimewa dalam berbagai acara formal.
Baca Juga: 5 Fakta Unik Mutiara, Jenis Permata Berkilau dari Makhluk Hidup
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR