Meski Dayang Kupai sering merasa sebal, tapi ia tetap senang bekerja bersama Dayang Bulbun.
Sedangkan penghuni istana lainnya yang melihat tingkah Dayang Bulbun akan terhibur.
2. Mudah Merasa Lapar
Kebiasaan lain dari Dayang Bulbun adalah mudah merasa lapar terlebih bila mencium aroma masakan Pak Dobleh.
Dayang Bulbun memang sangat menyukai makanan buatan Pak Dobleh, dari beragam kue hingga hidangan lainnya.
Kebiasaan ini sering membuat banyak orang bingung saat mendengar suara aneh.
Seperti saat Dayang Kupai, Nirmala, dan Dayang Bulbun melihat manik-manik permata.
Saat akan mulai menjahit manik-manik permata, tiba-tiba muncul suara yang buat Nirmala kaget.
Ternyata, itu adalah suara perut Dayang Bulbun yang merasa lapar.
Selain itu, karena muda lapar, Dayang Bulbun juga sering makan berlebihan saat pagi hari hingga perutnya sakit.
Padahal Dayang Kupai sudah mengingatkan untuk tidak makan terlalu banyak di pagi hari.
Baca Juga: Dongeng Petualangan Oki dan Nirmala: Berteduh di Bawah Pohon Rindang #MendongenguntukCerdas
Hati-Hati Kandungan Gula di Minuman Manis, Bagaimana Memilih Minuman yang Tepat?
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR