Bobo.id - Bagaimana cara memindahkan tabel dari Excel ke Word?
Microsoft Excel adalah salah satu bagian Microsoft Office, yang dimanfaatkan untuk membuat data berupa tabel.
Sementara Microsoft Word merupakan aplikasi pengolahan kata yang sering digunakan untuk membuat tugas di sekolah.
Teman-teman bisa membuat tabel di Excel maupun Word, namun lebih mudah menggunakan Excel karena sudah fitur yang sesuai dengan pengolahan tabel.
Jika tabel ingin dipindah ke Word, ada cara mudah yang bisa dilakukan agar hasilnya tetap sama. Simak tips berikut ini, yuk!
Memindahkan Tabel dari Excel ke Word
Berikut ini beberapa cara memindahkan tabel dari Microsoft Excel ke Microsoft Word.
1. Salin dan Tempel
- Buka file Excel yang berisi tabel yang ingin dipindahkan.
- Pilih tabel yang ingin disalin dengan mengklik dan menyeret kursor untuk menyorot sel-sel yang diinginkan.
- Salin tabel dengan menekan Ctrl + C atau klik kanan dan pilih Copy.
Baca Juga: Penting di Era Sekarang, Ini Tips Berinternet yang Aman dan Cerdas
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR