Beberapa nudibranch suka memakan alga. Alga yang mereka makan akan disimpan di dalam tubuhnya. Berkat alga yang ada di tubuhnya, nudibranch bisa melakukan fotosintesis dan mendapatkan energi dari kegiatan itu. Unik, ya!
Fakta 7
Nudibranch punya gigi yang bisa digunakan untuk mengunyah makannya. O iya, beberapa nudibranch termasuk kanibal. Nudibranch kanibal akan memakan nudibranch jenis lain, bahkan nudibranch jenisnya sendiri.
Itulah 7 fakta seputar nudibranch, siput laut yang indah.
Foto: Creative Commons
Penulis | : | willa widiana |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR