Kalau Arcturus menjadi salah satu bintang di Segitiga Musim Semi. Nah, kalau Vega menjadi salah satu bintang di Segitiga Musim Panas.
Kita bisa melihat segitiga di langit malam kalau kit amenarik garis khayalan dari bintang Vega, bintang Altair di rasi Aquila, dan bintang Deneb di rasi Cygnus.
Segitiga Musim Panas ini menjadi penanda datangnya musim panas di belahan Bumi utara.
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR