Banyak pula terlihat batu-batu kecil, pecahan dari gunung batu yang berukuran besar itu.
BACA JUGA: Fakta-Fakta Planet Mars
Terus Menjelajah Gunung Sharp
Wahana Curiosity tidak berhenti di situ saja. Wahana yang mendarat di Planet Mars pada tahun 2012 ini terus menjelajah Gunung Sharp dan mengirimkan foto-fotonya ke Bumi.
Kira-kita bagaimana keadaan di puncak gunung itu, ya?
Penjelasan Lengkap Sifat Stratifikasi Sosial: Starfikasi Sosial Terbuka, Tertutup, dan Campuran
Penulis | : | Sylvana Toemon |
Editor | : | Sylvana Toemon |
KOMENTAR