Negara kecil dan terpencil ini ternyata memang tidak pernah dijajah sama sekali oleh bangsa lain.
5. Tiongkok
Kecuali Hong Kong dan Makau, negara Tiongkok tidak pernah dijajah oleh negara lain, lo.
Tiongkok membuat perjanjian perdagangan dengan negara-negara barat, seperti Prancis, Inggris, Rusia, Jerman, dan Amerika.
Mungkin karena adanya aturan-aturan tertentu di negara ini, membuat Tiongkok menjadi negara yang tidak pernah dijajah.
Baca Juga: Pernah Dijajah Inggris, Kenapa Indonesia Tidak Jadi Negara Persemakmuran?
Source | : | bobo |
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR