Bobo.id - Masjid merupakan tempat ibadah bagi umat Islam.
Indonesia memiliki banyak masjid tua.
Salah satunya sudah ada sejak tahun 1288.
Penasaran? Inilah 4 masjid tertua di Indonesia yang berusia ratusan tahun.
BACA JUGA: Kisah Kelapa Sawit Tertua di Asia
Masjid Saka Tunggal
Masjid yang terletak di Desa Cikakak, Banyumas, Jawa Tengah ini sudah ada sejak 1288.
Jadi, usianya sudah 730 tahun.
Pendirinya adalah Kyai Mustolih.
Sesuai dengan namanya, masjid ini memiliki satu tiang penyangga utama.
O iya, sejarah tentang masjid ini tertulis pada kitab-kitab peninggalan Kyai Mustolih.
Tapi sayang, kitab-kitab itu telah lama hilang.
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Penulis | : | Felixia Amanda |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR