Bobo.id – Jika baterai ponsel kita habis, hal yang biasa kita lakukan adalah segera mengisi daya baterainya atau mengecasnya.
Namun, masih banyak ternyata yang mengecas ponsel dengan cara yang salah.
Kebanyakan kita berpikir bahwa waktu yang tepat untuk mengecas ponsel adalah saat baterainya sudah sangat sedikit.
Sayangnya, salah ini ternyata bisa membuat ‘stres’ pada baterai ponsel.
Tekanan yang berlebihan, dalam jangka panjang bisa merusak baterai ponsel.
Lalu, bagaimana cara mengecas ponsel yang benar dan sesuai dengan sains?
BACA JUGA : Pertama di Dunia, Jalan Raya Dilengkapi Rel untuk Mengisi Daya Baterai Kendaraan
15 Contoh Ucapan Selamat Hari Raya Idulfitri 1446 H, Bisa Ditulis di Kartu atau Dikirim Melalui Pesan Teks
Source | : | Science Alert |
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR