Baca Juga : Ternyata Pangeran George Tak Boleh Punya Sahabat di Sekolah, Kenapa?
Raja selalu memerintah, sedangkan Ratu bisa sebatas gelar simbolis saja, teman-teman.
Maksudnya, gelar Ratu juga bisa diberikan untuk istri dari Raja, tapi gelar Raja tidak bisa diberikan untuk suami dari Ratu.
Jadi, nanti ketika Pangeran Charles menjadi Raja, istrinya bisa memiliki gelar Ratu atau Permaisuri.
Begitu juga dengan istri dari Pangeran William, teman-teman.
Meski begitu, pangeran Phillip tetap mendampingi Ratu dalam mengerjakan pekerjaan keluarga kerajaan.
Inilah asal-usulnya, kenapa Pangeran Phillip tidak bergelar Raja.
Baca Juga : Pekerjaan Apa yang Dilakukan Keluarga Kerajaan? Ayo Cari Tahu!
Lihat cerita Oki dan Nirmala, yuk!
Source | : | Town & Country Magazine,britroyals.com |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR