Dangke, Keju Asli Indonesia yang Populer Hingga Negara Tetangga
7 Tahun yang lalu - Banyak orang mengira bahwa keju berasal dari negara barat saja, teman-teman. Tetapi ternyata Indonesia juga memiliki keju khasnya sendiri, lo. Keju ini berasal dari Enrekang, Sulawesi Selatan.
Tempe, Makanan Tradisional yang Berawal dari Zaman Tanam Paksa
7 Tahun yang lalu - Tempe merupakan salah satu makanan tradisional Indonesia yang cukup banyak dikonsumsi dan dimasak dengan berbagai cara. Tetapi, bagaimana ya sebenarnya sejarah tempe di Indonesia?
Ada Camilan yang Terbuat dari Tanah Liat?
7 Tahun yang lalu - Biasanya camilan berbentuk kue kecil yang terbuat dari tepung, telur, gula, dan bahan lainnya. Nah kalau camilan yang satu terbuat dari tanah liat. Namanya adalah ampo.
Lamang, Panganan yang Dimasak Menggunakan Bambu
7 Tahun yang lalu - Selain kebudayaan dan kesenian yang beragam, serta pemandangan alam yang indah, Sumatera Barat juga kaya akan kelezatan kuliner baik makanan berat maupun camilan. Salah satunya lamang.
Empal Gentong, Gulai yang Dimasak Dalam Gentong
7 Tahun yang lalu - Empal gentong merupakan salah satu makanan khas dari Cirebon. Tetapi, nama makanan ini bukan sembarang nama, teman-teman. Ada makna tertentu dari nama empal gentong, lo! Apa saja, ya?
Kebab, Makanan Asal Turki Ini Saingan Berat Burger
7 Tahun yang lalu - Kebab merupakan salah satu makanan yang khas dari Timur Tengah, terdiri dari tortila khas Meksiko yang berisi daging, sayuran, dan saus. Nah, apakah teman-teman tahu bagaimana sejarah makanan ini?
Kuliner Khas Cirebon Ini Bernama Docang = Bodo + Kacang
7 Tahun yang lalu - Jika teman-teman sedang di Cirebon, selain nasi jamblang dan empal gentong, ada satu makanan khas yang bisa dicicipi! Namanya docang, dan semakin hari panganan ini pun semakin langka.
Nasi Lengko, Makanan Khas Pantura
7 Tahun yang lalu - Masyarakat Indonesia memiliki beberapa macam makanan pokok, salah satunya nasi. Tetapi, masyarakat biasanya mengolah nasi agar lebih enak disantap! Salah satunya adalah nasi lengko.
Nasi Jamblang Khas Cirebon
7 Tahun yang lalu - Nasi jamblang merupakan salah satu makanan tradisional, berasal dari Cirebon, Jawa Barat. Panganan murah meriah ini ternyata memiliki peran tertentu dalam sejarah, lo, teman-teman.
Bubur Ase, Bubur Langka Khas Betawi
7 Tahun yang lalu - Bubur merupakan panganan yang bisa ditemui dengan mudah setiap harinya. Mulai dari pedagang pinggir jalan hingga menu restoran. Tapi ada satu jenis bubur yang mulai langka. Namanya bubur ase.
Tekwan, Hidangan Sup Khas Palembang
7 Tahun yang lalu - Selain pempek, Palembang juga memiliki berbagai hidangan khas lain yang tak kalah enak. Salah satunya tekwan, sup berisi daging ikan dan sagu dalam potongan kecil.
Mengenal Serabi, Jajanan Pasar Asal Sunda yang Terkenal dari Jawa Hingga Sumatera
7 Tahun yang lalu - Salah satu jajanan pasar yang paling banyak ditemui ketika berkunjung ke tanah Jawa adalah serabi. Makanan yang terbuat dari tepung beras ini juga bisa didapatkan di berbagai daerah lain, lo!
Gudeg, Makanan Tradisional Asal Yogyakarta
7 Tahun yang lalu - Gudeg merupakan makanan manis gurih yang sekaligus menjadi kuliner khas kota Yogyakarta. Bahkan Yogyakarta dikenal sebagai kota gudeg.
Rendang, Makanan Minang yang Mendunia
7 Tahun yang lalu - Rendang adalah makanan tradisional dari daerah Minangkabau, Sumatera Barat. Hampir seluruh orang mengetahui rendang, karena dengan mudahnya dijumpai di setiap warung makan Padang.