Sedang Sembelit? Konsumsi 5 Jenis Buah dan Sayur Kaya Serat Ini, yuk!

By Cirana Merisa, Kamis, 18 April 2019 | 16:42 WIB
Sakit perut. (Ode/Majalah Bobo )

3. Pir

Buah pir memiliki banyak manfaat untuk tubuh. (pixabay/PIRO4D)

Dari luar, apel dan pir memang sangat berbeda, baik dari bentuk dan juga warna.

Kalau sudah dipotong-potong, apel dan pir terlihat mirip. Namun, tetap saja, rasanya berbeda.

Nah, meski berbeda, apel dan pir juga punya kesamaan lain, yaitu mengandung banyak serat.

Satu buah pir yang berukuran sedang bisa mengandung setidaknya 5,5 gram serat.

Baca Juga : Meski Baik untuk Kesehatan, Infused Water Juga Bisa Merusak Gigi

4. Brokoli

Brokoli. (Pexels)

Siapa yang suka dengan sayur hijau ini? Bentuknya mirip seperti kembang kol.

Brokoli juga mengandung banyak serat yang dibutuhkan sistem pencernaan.

Selain itu, brokoli juga mengandung vitamin C yang bisa memperkuat sistem kekebalan tubuh kita, lo.

Baca Juga : Wah, Lubang Hitam yang Kemarin Berhasil Dipotret Diberi Nama, lo!