Ternyata Fast Food dan Junk Food Itu Berbeda, lo! Apa Perbedaannya?

By Cirana Merisa, Jumat, 17 Mei 2019 | 17:30 WIB
Fast food dan junk food. (Pixabay)

Munculnya Restoran Fast Food

Pada 1916, salah satu restoran makanan nirnutrisi pertama dibuat, yaitu gerai hot dog di New York.

Lima tahu kemudian, restoran hamburger pertama di dunia dibuka di Kansas dengan nama White Castle.

Masih pada 1920-an, layanan tanpa turun atau drive-thru pertama kali dibuat.

Baca Juga : Ada Ribuan Satelit Buatan yang Mengorbit Bumi, Bisakah Kita Lihat?

Selanjutnya, berbagai jenis fast food dengan nutrisi rendah mulai bermunculan dan malah diterima dengan mudah oleh masyarakat.

Salah satu faktor yang mempengaruhi adalah junk food selalu berhasil menggugah selera.

Meski berhasil menciptakan berbagai jenis makanan rendah nutrisi, istilah junk food sendiri baru muncul pada 1972.

Baca Juga : Keren! NASA Sedang Siapkan Misi Pendaratan Perempuan Pertama di Bulan

(Penulis: Resa Eka Ayu Sartika)

#GridNetworkJuara

Lihat video ini juga, yuk!