Kenapa saat Berpuasa, Ada yang Susah Buang Air Besar? #AkuBacaAkuTahu

By Sepdian Anindyajati, Kamis, 23 Mei 2019 | 12:19 WIB
Ilustrasi buang air besar (Ode/Bobo)

Bobo.id – Bagaimana puasa teman-teman selama 18 hari ini? Semoga lancar dan tidak ada halangan, ya.

Namun, apakah teman-teman merasakan susah buang air besar (BAB) selama menjalankan ibadah puasa?

Baca Juga: Punya Banyak Manfaat, Ini yang Terjadi pada Tubuh saat Makan Cokelat

Nah, susah BAB saat puasa memang menjadi salah satu gangguan kesehatan yang sering dialami oleh sebagian orang.

Buang air besar membuat kita jadi tidak nyaman karena menyakitkan. Hmm, memangnya apa penyebab susah BAB?

Baca Juga: Cara Kucing Temukan Jalan Pulang saat Tersesat, Apa Pernah Terjadi pada Kucingmu?