Selain Wortel, 10 Makanan Ini Baik untuk Kesehatan Mata Kita, lo!

By Avisena Ashari, Senin, 8 Juli 2019 | 15:27 WIB
daging ayam (MaxPixel's contributors)

Telur

telur (MaxPixel's contributors)

Seperti sayuran hijau, telur juga mengandung lutein dan zeaxanthin yang bisa menurunkan risiko penurunan kemampuan penglihatan.

Selain itu, telur juga mengandung vitamin C, E, dan zink.

Kacang-Kacangan dan Polong-Polongan

Kacang Mede (MaxPixel's contributors)

Seperti ikan, kacang juga mengandung asam lemak omega-3.

Kacang juga mengandung vitamin E yang bisa menjaga mata dari kerusakan karena faktor usia.

Kacang-kacangan dan polong-polongan yang baik untuk mata misalnya kacang mede, kacang tanah, almond, dan walnut.

Baca Juga: Kecap Pernah Dibuat dari Kacang Hijau, lo! Ini Kisah di Baliknya!

Biji-Bijian