3. Manis, Berlemak, Asin, atau Ketiganya
Junk food sangat kaya rasa, biasanya terdiri dari rasa manis, berlemak, asin, atau kombinasi ketiganya.
Itulah mengapa makanan yang cenderung tawar seperti sayuran hanya disukai oleh sebagian orang saja.
Bagi orang yang menyukai rasa manis atau asin, junk food menjadi jawabannya. Termasuk kebanyakan anak-anak.
Baca Juga: Agar Usus Kita Sehat, Konsumsi 5 Jenis Makanan Sehat Ini, yuk!
Namun, tak sekadar rasa, kombinasi gula dan lemak juga menciptakan tekstur yang disukai banyak orang.
Lemak bisa menciptakan tekstur lembut dan 'creamy', seperti es krim.
Kentang atau ayam goreng yang digoreng di minyak panas juga sangat gurih dan menggugah selera.
Baca Juga: Bekal Sekolah Tak Harus Nasi, 6 Makanan Ini Juga Lezat dan Menyehatkan