Suka Buah Salak? Buah Ini Punya Manfaat untuk Pasien Diabetes, lo

By Avisena Ashari, Kamis, 25 Juli 2019 | 15:31 WIB
Ilustrasi buah salak (MaxPixel's contributors)

2. Meningkatkan Kesehatan JantungKalium yang terkandung dalam salak membantu menurunkan tekanan darah di tubuh, teman-teman.Zat ini merupakan vasodilator yang mampu mengurangi ketegangan pada pembuluh darah.Vasolidator adalah saraf atau zat yang dapat menyebabkan terjadinya pelebaran pembuluh darah, teman-teman.Dengan lancarnya peredaran darah dan arteri, bisa menurunkan risiko penyakit jantung seseorang.3. Baik untuk Pasien DiabetesBuah salak merupakan salah satu buah yang tinggi serat.Sifat tinggi serat pada salak sangat baik untuk mengatur gula darah, lo.Manfaat ini baik untuk pasien diabetes, teman-teman.Meskipun buah salak mengandung gula alami, kandungan serat yang tinggi akan membantu mengendalikan gula darah pada tubuh.Ini akan membantu mengurangi ketegangan pada organ pankreas.

Baca Juga: Siapa Suka Terung? Makanan Ungu Ini Baik untuk Tulang sampai Diabetes