Kaya Akan Nutrisi, Ternyata Makanan dan Minuman Sehat ini Juga Bisa Berbahaya Jika Dikonsumsi Berlebihan

By Iveta Rahmalia, Selasa, 7 April 2020 | 18:30 WIB
Tuna dan susu. (Kolase Bobo.id, foto creative commons)

Ikan Tuna

Tuna yang kaya akan kandungan protein dan mineral ternyata juga memiliki efek samping kalau dikonsumsi setiap hari.

Ikan yang satu ini rawan mengandung merkuri yang bisa sebabkan lemah otot hingga masalah penglihatan.

(Penulis: Rachel Anastasia Agustina, Iveta Rahmalia)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Baca Juga: Banyak yang Suka, Tapi Makanan-Makanan Ini Bikin Gigi Jadi Kuning! Kamu Sering Makan?

Lihat juga video ini, yuk!