Baik untuk Ingatan dan Tulang, Hingga Menurunkan Risiko Kanker, Ini Manfaat Mengonsumsi Kembang Kol

By Avisena Ashari, Senin, 11 Mei 2020 | 15:00 WIB
Manfaat mengonsumsi kembang kol (Photo by Louis Hansel @shotsoflouis on Unsplash)

Menurut penelitian, selama 30 tahun terakhir, mengonsumsi sayuran keluarga kubis (kembang kol, brokoli, kubis) dihubungkan dengan menurunnya risiko kanker paru-paru dan usus besar.

Peneliti menyebutkan manfaat itu didapatkan dari senyawa sulforaphane yang mampu melawan beberapa jenis kanker berbeda.

Antioksidan dalam kembang kol juga baik untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan mengurangi risiko penyakit jantung.

Itulah beberapa manfaat mengonsumsi kembang kol, teman-teman!

Baca Juga: Kacang Mete Baik untuk Kekebalan Tubuh dan Jantung, Buat Cashew Milk Sendiri di Rumah, yuk!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com

 Yuk, lihat video ini juga!