Tak Perlu Dimasak, Makanan Ini Justru Lebih Bermanfaat Jika Dikonsumsi Saat Mentah

By Sarah Nafisah, Rabu, 29 Juli 2020 | 20:15 WIB
Brokoli. (baibaz/iStockphoto)

6. Paprika Merah

Paprika merah merupakan sumber Vitamin C yang baik dan bisa membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Kandungan vitamin C di dalamnya bisa mencapai tiga kali lipat vitamin C di dalam jeruk.

Namun, suhu panas bisa menghancurkan nutrisi penting di dalamnya, meskipun tidak seluruhnya.

Menurut ulasan dari sejumlah penelitian, paprika merah juga mengandung antioksidan lebih tinggi daripada paprika lainnya.

Hal ini membuat mereka lebih kuat dalam melindungi kerusakan oksidatif sel-sel yang memicu terjadinya kanker, diabetes, Alzheimer, dan penyakit lainnya.

(Penulis: Danastri Putri)

Baca Juga: Ini Alasan Mengapa di Kota Terasa Panas, Salah Satunya Karena AC!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com