Ada 8 Hak-Hak Seorang Siswa yang Harus Dipenuhi, Ketahui Apa Saja Isi Hak-Hak Seorang Siswa

By Tyas Wening, Kamis, 17 Desember 2020 | 08:30 WIB
Apa saja hak-hak sebagai seorang siswa? (Ode/Dok.Majalah Bobo)

Bobo.id - Sebagai warga negara, kita memiliki hak dan kewajiban yang harus dipenuhi dan dilakukan.

Hak adalah sesuatu yang harus atau mutlak didapatkan seseorang, sedangkan kewajiban merupakan sesuatu yang harus dilakukan.

Untuk bisa mendapatkan hak, maka kita harus melakukan kewajiban lebih dulu.

Sama seperti warga negara Indonesia lainnya, anak-anak di Indonesia juga memiliki hak yang harus dipenuhi dan dihormati.

Baca Juga: Bentuk Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat

Salah satu hak yang harus didapatkan oleh anak-anak adalah haknya sebagai seorang siswa di sekolah.

Hal ini berkaitan dengan hak setiap anak Indonesia yang memiliki hak atau berhak atas kesempatan untuk mengikuti pendidikan atau bersekolah.

Apa saja hak-hak seorang siswa di Indonesia, ya?

Baca Juga: Sekolah Tatap Muka Diperbolehkan Mulai Januari 2021, Protokol Kesehatan Jadi Hal yang Perlu Diperhatikan Orang Tua dan Siswa