Ingin Coba Perkedel yang Beda dari Biasanya? Yuk, Coba Buat Resep Perkedel Jagung Udang

By Tyas Wening, Senin, 21 Desember 2020 | 16:00 WIB
Perkedel merupakan salah satu makanan yang terbuat dari kentang (Midori/Wikimedia Commons)

Bobo.id - Salah satu lauk yang sering ada untuk dikonsumsi adalah perkedel.

Perkedel terbuat dari kentang yang digoreng, kemudian dihaluskan, dan dibentuk bundar sebelum digoreng.

Biasanya, perkedel dijadikan laun untuk makan sop, atau soto.

Nah, ternyata perkedel juga bisa dibuat dari bahan lain, bukan hanya kentang saja.

Baca Juga: Benarkah Perkedel Singkatan dari Persatuan Kentang dan Telur? Ini Fakta Perkedel

Seperti resep perkedel jagung udang yang satu ini, teman-teman.

Sama seperti perkedel kentang, perkedel jagung udang ini juga bisa dijadikan sebagai lauk untuk makan siang maupun makan malam.

Yuk, simak resep perkedel jagung udang yang bisa dibuat untuk lauk!

Baca Juga: Ini Kumpulan 3 Resep Pastel untuk Camilan di Rumah, Simak Juga Tips Rahasia Membuat Kulit Pastel Renyah Tahan Lama