Bukan Direbus saat Air Mendidih, Lakukan 4 Cara Ini Agar Telur Rebus Matang Sempurna dan Mudah Dikupas

By Sarah Nafisah, Kamis, 24 Juni 2021 | 09:00 WIB
Telur rebus bsa matang sempurna dan mudah dikupas dengan tidak merebusnya saat air mendidih. (Photo by Klaus Nielsen from Pexels)

4. Tambahkan Baking Soda saat Merebus

Nah, agar hasil kupasan telur menjadi lebih mulus, kita bisa menambahkan baking soda saat merebusnya.

Hal itu karena baking soda bisa membantu cangkang telur terkelupas lebih mudah.

Baking soda bisa membuat level pH telur meningkat sehingga retakkan cangkang telur menjadi lebih besar.

Dengan begitu cangkang telur menjadi lebih mudah dikupas.

Untuk mendapatkan hasil demikian, kita hanya perlu mencampurkan 1/2 sendok teh baking soda ke dalam air terlebih dahulu sebelum merebus telur.

Setelah itu, masukkan telur dan rebuslah seperti biasa.

Baca Juga: Jangan Langsung Dipel, Ini 3 Cara Mudah Bersihkan Telur yang Pecah di Lantai Supaya Tidak Bau Amis

(Penulis: Raka/Marcel Mariana)

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.