5 Tips Mengonsumsi Daging saat Iduladha Agar Imun Tidak Turun

By Thea Arnaiz, Senin, 19 Juli 2021 | 20:00 WIB
Tips sehat mengonsumsi daging agar imun tubuh tetap terjaga selama pandemi. (RitaE/pixabay)

4. Seimbangkan dengan Sayuran

Saat makan daging, pastikan juga asupan sayuran dan buah tetap ada. Teman-teman bisa menambahkan lalapan pada saat memakan olahan daging.

Tambahkan juga buah sebagai makanan penutup.

Sayuran dan buah yang banyak mengandung serat nantinya akan memperlancar sistem pencernaan dan juga mencegah naiknya koleterol jahat pada tubuh setelah makan daging.

Baca Juga: Jelang Hari Raya Iduladha, Ini Perbedaan Daging Kambing dan Domba

5. Hindari Minuman Bersoda

Sebaiknya, hindari minuman bersoda setelah memakan daging. 

Minuman besoda yang tinggi gula dan baru saja makan daging akan membuat penumpukan lemak di tubuh.

Meminum soda setelah makan daging juga akan mengurangi proses pembakaran lemak pada tubuh.

Jadi, lebih baik perbanyak konsumsi minum air putih setelah memakan daging.

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.