Perhatikan! Ini Aturan Baru Gunakan Kereta Api Selama PPKM Level 4 Diperpanjang

By Amirul Nisa, Senin, 26 Juli 2021 | 15:00 WIB
Tetap di rumah saja dan hindari berpergian untuk keperluan tidak mendesak. (freepik)

Menurut Pusat Pengendalian dan Penyebaran Penyakit AS, ada beberapa hal yang harus dipertimbangkan saat melakukan perjalanan di tengah situasi pandemi.

1. Pastikan lokasi yang akan dituju bukan wilayah berisiko penularan tinggi.

2. Selalu mengikuti protokol kesehatan saat di tempat tujuan, seperti memakai masker, rajin mencuci tangan, dan tidak berkerumun.

3. Pastikan kondisi orang yang bepergian bersama dalam keadaan sehat dan tidak memiliki gejala terinfeksi COVID-19.

Baca Juga: Apa yang Dimaksud PPKM Level 4? Perhatikan Aturan Lengkapnya

4. Tetap mengonsumsi makanan bergizi selama melakukan perjalanan jauh.

Nah, itu tadi beberapa cara yang harus dilakukan bila terpaksa melakukan perjalanan jauh.

Namun lebih baik tetap di rumah dan kurangi keperluan di luar rumah.

(Penulis: Mela Arnani, Amirul Nisa)

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.