PPKM Level 4 Diperpanjang Hingga 23 Agustus, Berikut Cara Tunjukkan Status Vaksinasi

By Grace Eirin, Selasa, 17 Agustus 2021 | 13:00 WIB
Sertifikat Vaksin diperlukan untuk mengakses beberapa fasilitas publik dan keperluan perjalanan di masa PPKM. (Pxhere, Iveta)

Melalui Aplikasi JAKI (Jakarta Kini)

Cara ini berlaku khusus untuk warga Jakarta. Berikut langkah-langkahnya. 

- Download aplikasi JAKI di Playstore. 

- Buka aplikasi tersebut dan buat akun jika belum memiliki akun. 

- Apabila sudah, bisa segera klik opsi 'Pendaftaran Vaksinasi Covid-19'. 

Baca Juga: Apa Itu Vaksin Moderna? Ini Keampuhan dan Efek Samping Penggunaan untuk Masyarakat Umum

- Isikan nama lengkap, nomor KTP, dan centang keterangan 'Saya Bukan Robot', lalu klik 'Periksa'.

- Selanjutnya dapat terlihat keterangan status vaksinasi berupa keterangan nama, barcode, sudah berapa kali vaksin, dan nama vaksin yang digunakan. 

- Terdapat juga warna yang menunjukkan status vaksinasi. Jika hijau berarti sudah divaksin, jika merah berarti belum. 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.