Lemon hingga Jahe Panas, Ini 5 Bahan yang Bisa Atasi Sakit Perut karena Makanan Pedas

By Amirul Nisa, Sabtu, 18 September 2021 | 17:30 WIB
5 cara atasi sakit perut karena makan makanan pedas. (Design by Freepik)

5. Lemon dan Madu

Menghilangkan rasa sakit perut karena makanan pedas, bisa teman-teman lakukan dengan campuran minuman ini.

Capuran madu dan lemon bisa meringankan rasa sakit perut dari makanan pedas.

Pada madu terdapat butiran gula alami yang bisa menyerap senyawa capsaicin.

Tetapi untuk teman-teman yang memiliki masalah pada lambung seperti penyakit asam lambung atau GERD, sebaiknya berhati-hari.

Kandungan asam pada lemon bisa memperparah kondisi penyakit lambung.

Baca Juga: Sama-Sama Sakit Kepala, Ini Bedanya Migrain dan Vertigo

Teman-teman bisa menggunakan perasan lemon dalam jumlah sedikit dan memperbanyak madu pada minuman tersebut.

Nah, itu tadi 5 cara yang bisa membantu teman-teman mengatasi rasa sakit perut karena makanan pedas.

Saat rasa sakit perut muncul sebaiknya jangan sembarangan memilih makanan dan minuman.

Pilihlah makanan dan minuman yang tidak menimbulkan rasa sakit tambahan pada perut.

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.