Bikin Nasi Awet dan Tak Cepat Basi, Ini 3 Tips Ampuh yang Bisa Dilakukan, Salah Satunya Gunakan Air Bersih

By Ikawati Sukarna, Sabtu, 23 Oktober 2021 | 08:00 WIB
3 tips agar nasi menjadi tidak cepat basi. (Pixabay)

Jika teman-teman merasa khawatir dengan air di rumah, maka bisa diganti dengan menggunakan air mineral. 

Hal ini karena air mineral itu mengandung bakteri yang lebih sedikit dibanding dengan air keran. 

Baca Juga: Sering Dikira Sehat, Ternyata 5 Jenis Makanan Ini Tidak Baik Dijadikan Sarapan, Salah Satunya Nasi Goreng

3. Rendam dan Cuci Beras 

Proses merendam dan mencuci beras juga penting dilakukan. Alasannya, karena bisa menghilangkan kotoran dan bakteri-bakteri. 

Proses mencuci paling baik dilakukan sebanyak dua sampai tiga kali. 

Itulah tiga tips ampuh yang bisa dipakai teman-teman agar nasi tidak cepat basi. 

(Penulis: Inten Esti Pratiwi)

Tonton video ini, Yuk! 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.