Lezat dan Mudah Dibuat, Ini 2 Resep Ayam Panggang Rosemary, Cocok Disajikan dengan Makanan Lainnya

By Thea Arnaiz, Sabtu, 6 November 2021 | 20:00 WIB
Resep ayam panggang dengan daun rosemary. (Foto oleh Tim Douglas dari Pexels)

3. Selanjutnya, letakkanlah kentang, wortel, dan bawang bombai di sekitar ayam dan siram kembali dengan bumbu yang ditumis tadi.

4. Tinggal panaskan oven dan panggang ayam tersebut dengan suhu 176 derajat celcius selama 30 atau 60 menit. Keluarkan sebentar, untuk melumuri ayam dengan sisa bumbu yang ada disekitarnya dan masukkan kembali selama 30 sampai 60 menit.

5. Jika suhu ayam sudah mencapai 70 atau 75 derajat celcius, langkah selanjutnya adalah tutupi ayam panggang dengan aluminium foil agar tidak hangus.

6. Terakhir, panggang kembali di dalam oven selama 10 sampai 15 menit. Jika sudah, tinggal teman-teman sajikan dengan pelengkap lainnya.

Baca Juga: Lembut dan Bikin Nagih, Ini 4 Resep Dorayaki untuk Menu Sarapan Spesial dan Lezat Besok

Resep Ayam Panggang Rosemary 2

Bahan:

- 1/2 dada ayam dan 1/2 paha ayam sudah dibuang tulangnya

- 10 gram bawang merah

- 5 gram lada hitam

- 10 mililiter olive oil

- 5 gram bawang putih

- 5 gram bawang bombai

- 50 mililiter saus demi glace

- 120 gram kentang rebus bisa menggunakan baby potator