Selain kandungan vitamin C, kecipir juga memiliki kandungan vitamin D yang baik untuk tubuh.
Ada juga kandungan kalsium yang bila dikombinasikan dengan vitamin D bisa membantu mengontrol gula dalam darah.
Hal itu terjadi karena dua kandungan itu bisa meningkatkan hormon insulin pada pankreas.
Dengan adanya hormon insulin yang cukup, maka kelebihan gula darah bisa diubah menjadi cadangan energi di dalam otot dan hati.
Nah, itu tadi beberapa manfaat yang diapat dengan mengonsumsi kecipir.
Baca Juga: Ingin Buat Apotek Hidup di Rumah? Ini 5 Tanaman Obat yang Cocok Ditanam
Teman-teman bisa mencoba mengolah kecipir dengan berbagai cara dan mendapatkan banyak manfaat.
(Foto: Creative Commons/ STRONGlk7)
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.