- Setelah itu, lakukan gerakan pukulan yang lurus dengan cepat dan kuat.
2. Pipit melakukan variasi kuda-kuda tengah dan kuda-kuda samping dengan kombinasi hindaran. Bagaimana cara melakukannya?
Jawaban:
- Posisi berdiri dengan tegap dan lakukan posisi kuda-kuda tengah. Posisi ini harus menggeser kedua kaki selebar bahu dan posisi tubuh merendah.
- Selanjutnya, lakukanlah kuda-kuda samping dengan memposisikan salah satu kaki ditekuk lebih dalam dan salah satu kaki lurus.