Jangan Lagi Buang Nasi SIsa, Coba Olah Jadi Cireng Empuk dan Lezat untuk Camilan di Rumah, Ini Resepnya

By Niken Bestari, Rabu, 2 Februari 2022 | 17:30 WIB
Cireng empuk anti gagal dari nasi sisa semalam. (Sajian Sedap)

2. Masukkan daun bawang, garam, bawang putih, dan penyedap rasa. Aduk rata. Masukkan tepung terigu, uleni. Tambahkan dua sendok tapioka, aduk rata.

3. Tambahkan lagi satu sendok makan tepung tapioka untuk taburan saat membentuk cireng agar tidak lengket.

4. Bentuk cireng menjadi bulat pipih. Simpan cireng di kulkas atau freezer.

5. Bila ingin langsung menggoreng, masukkan cireng ke dalam minyak di atas yang masih dingin.

6. Setelah cireng terendam, baru nyalakan kompor pada api sedang. Tunggu hingga cireng mengembang dan angkat. Mudah sekali, bukan? Daripada membuang nasi sia-sia, kita buat cireng saja, yuk!

(Penulis: Yuharrani Aisyah)

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.