Bobo.id - Temant-teman, apakah kamu suka makan makanan tradisional dari beragam daerah di Indonesia?
Ketika menikmati menu camilan asli Indonesia, kita merasa senang sekaligus bangga. Sebab, kita sedang mengapresiasi keragaman Indonesia dari kulinernya.
Nah, kali ini Bobo akan membagikan salah satu resep makanan tradisional khas Kalimantan, yang bernama Amparan Tatak Cokelat.
Yuk, simak di sini untuk resep lengkapnya!
Resep Amparan Tatak Cokelat
Bahan I
900 ml santan, dari 1 btr kelapa
3 lembar daun pandan, ikat simpul
200 gram tepung beras
Baca Juga: 7 Menu Makanan Khas Tahun Baru di Berbagai Negara, Kamu Pernah Coba?
100 gram tepung sagu
3 sendok makan cokelat bubuk