Jangan Lagi Lewatkan Sahur, Ini 4 Dampak Buruknya bagi Tubuh

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 13 April 2022 | 20:30 WIB
Akibat melewatkan sahur. (PIXABAY/ahmedsaborty)

Melewatkan sahur akan memicu penurunan besar kadar gula darah dan tekanan darah. 

Ini yang menyebabkan teman-teman bisa pusing sampai migrain kalau sampai melewatkan sahur. 

4. Mengurangi Fokus

Ketika kita melewatkan sahur berarti tidak ada energi untuk tubuh selama seharian. 

Selain itu tidak ada nutrisi yang masuk ke otak sejak makan malam sebelumnya. 

Baca Juga: Cepat dan Praktis, Ini 4 Resep Telur Dadar Lezat untuk Menu Sahur Besok

Padahal, organ tubuh kita membutuhkan energi supaya dapat berfungsi dengan baik, lo.

Saat kita melewatkan sahur, fokus otak bisa berkurang dan bisa mengganggu konsentrasi kita. 

Ini akan sangat mengganggu saat kita sekolah dan mengerjakan soal, bukan?

Nah, itulah empat akibat jika teman-teman melewatkan santap sahur. Jangan sampai lewatkan sahur, ya!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia