Bisa Diolah Jadi Berbagai Makanan, Apa Saja Manfaat Biji Nangka?

By Iveta Rahmalia, Senin, 30 Mei 2022 | 16:10 WIB
Biji nangka bisa memberikan banyak manfaat kesehatan. (Pixabay)

Dalam pengobatan tradisional Tiongkok, biji nangka kadang digunakan untuk meredakan diare.

Menurut penelitian, biji nangka kemungkinan memiliki efek antibakteri.

Sebuah penelitian menemukan bahwa permukaan biji nangka ditutupi dengan partikel yang berperan sebagai antibakteri.

Partikel itu dites melawan bakteri, salah satunya E. coli. Dari penelitian itu ditemukan bahwa partikel itu bisa dikembangkan untuk melawan penyakit bawaan dari makanan.

Apa saja manfaat lainnya dan apa efek samping mengonsumsi buah nangka?

Teman-teman bisa cari tahu lengkapnya di video ini: 

 Baca Juga: 4 Manfaat Nangka untuk Kesehatan, Salah Satunya Bantu Tubuh Cegah Kanker

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.