Contoh Soal dan Pembahasan tentang Keterampilan Renang Gaya Bebas dan Dasar Penyelamatan Diri

By Thea Arnaiz, Rabu, 1 Juni 2022 | 12:30 WIB
Contoh soal dan pembahasan tentang keterampilan renang gaya bebas dan dasar penyelamatan diri. (Foto oleh Jim De Ramos: https://www.pexels.com/id-id/foto/orang-berenang-di-perairan-1263348/)

- Latihan koordinasi renang gaya bebas harus dilakukan secara berpasangan. Salah satunya berlatih renang dan satunya lagi pemberi bantuan. 

Baca Juga: Contoh Hak dan Kewajiban Manusia terhadap Sumber Daya Migas, Materi Kelas 4 SD

- Lalu, telungkupkanlah badan, hingga kaki dan lengan berada dalam posisi sejajar. Sedangkan, temanmu akan berdiri menghadap badanmu dan menyangga perut dengan kedua tangan. 

- Setelah itu, lakukan gerakan kaki naik-turun secara bergantian dan di saat yang bersamaan, gerakan juga kedua lengan secara bergantian. 

- Saat lengan kanan melakukan gerakan menarik, putarlah leher ke kanan sampai mulut keluar air dan hiruplah udara dengan cepat.

Ketika lengan kanan sudah di dalam air, wajah sudah menghadap ke dasar kolam renang.