Contoh Soal dan Pembahasan tentang Keterampilan Renang Gaya Bebas dan Dasar Penyelamatan Diri

By Thea Arnaiz, Rabu, 1 Juni 2022 | 12:30 WIB
Contoh soal dan pembahasan tentang keterampilan renang gaya bebas dan dasar penyelamatan diri. (Foto oleh Jim De Ramos: https://www.pexels.com/id-id/foto/orang-berenang-di-perairan-1263348/)

- Mempelajari kemampuan berenang dengan baik. 

- Jangan berenang sendiri. 

- Mempelajari cara memberi pertolongan dan penyelamatan diri. 

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Badan Usaha Milik Swasta

- Berenang di dalam kolam renang yang sesuai tinggi badan. 

- Mematuhi tata tertib yang berlaku di kolam renang. 

Andi dan Toni akan berenang di kolam renang. Setelah sampai di kolam renang, Andi melakukan pemanasan dengan melakukan senam ringan. Karena merasa bisa berenang, Toni langsung berenang tanpa melakukan pemanasan. 

5. Siapakah yang mungkin akan mengalami cedera? Jelaskan jawabanmu! 

Jawaban: