Makanan olahan akan bergerak melewati usus dengan cepat, menciptakan rasa kembung, nyeri, dan gangguan pencernaan lainnya.
Contoh makanan olahan yang tidak dianjurkan bagi pengidap infeksi saluran pencernaan adalah roti, soda, dan keripik kentang.
Kalau kesulitan memangkas asupan makanan olahan, kita bisa padukan dengan makanan yang lambat dicerna, seperti alpukat.
Selain itu, perhatikan pula pembagian porsinya sehingga komposisi dari karbohidrat olahan tidak mendominasi.
Nah, itulah beberapa pantangan makanan untuk pengidap infeksi saluran pencernaan. Semoga bisa bermanfaat, ya.
Baca Juga: Jangan Lagi Disepelekan, Ini 5 Bahaya Terlalu Sering Mengunyah Permen Karet
----
Kuis! |
Apa saja gejala infeksi saluran pencernaan? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.