Bukan Hanya Stroberi atau Bluberi, Ini 10 Jenis Beri yang Penuh Manfaat

By Amirul Nisa, Sabtu, 29 Juni 2024 | 18:30 WIB
Mengenal beragam jenis buah beri. (Photo by Susanne Jutzeler via Pexels)

Karena itu, buah ini baik untuk meningkatkan sistem imun tubuh sehingga bisa melawan berbagai penyakit.

10. Gooseberry

Gooseberry adalah jenis beri berwarna hijau transparan yang punya rasa cenderung asam.

Namun buah ini kaya vitamin C dan antioksidan yang baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh.

Itu beberapa jenis beri yang beberapa mungkin belum teman-teman kenali sebagai bagian dari jenis beri.

----

Kuis!

Apa manfaat stroberi untuk tubuh?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.