Bobo.id – Alpukat alias avokad merupakan salah satu buah berdaging lembut yang banyak digemari.
Alpukat bisa dimakan langsung, dijus, atau dicampur dengan makanan lain.
Baca Juga : Mangga Alpukat, Buah yang Langka dari Jawa Timur
Nah, olahan alpukat yang sering dimakan biasanya adalah alpukat dicampur gula atau susu. Ternyata, kita disarankan tidak mencampur gula dan susu dengan alpukat, lo.
Kenapa begitu? yuk, cari tahu penjelasannya!
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR