Bobo.id - Pernahkah teman-teman melihat orang dengan mata juling?
Mata juling merupakan salah satu gangguan mata yang membuat penderitanya terlihat seperti menatap ke dua arah yang berbeda.
Dalam dunia medis, istilah untuk mata juling ini disebut sebagai strabismus, yaitu gangguan pada otot mata sehingga posisi bola mata menjadi tidak normal.
Baca Juga: Di Usia Berapa dan Seberapa Banyak Anak-Anak Boleh Minum Jamu?
Kondisi ini bisa terjadi sejak kita lahir, saat masih anak-anak, ataupun saat sudah tumbuh dewasa.
Jika mata juling tidak diobati, lama-lama mata akan menjadi bermasalah dan bisa menyebabkan kebutaan.
Lalu, kenapa ada orang yang bisa mengalami mata juling, ya? Ada beberapa hal yang bisa menyebabkan gangguan mata ini.
Baca Juga: Keren, Pelukis Ini Membuat Grafiti Tiga Dimensi di Tembok Bangunan!
Source | : | alodokter |
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR