Bobo.id - Sebagian besar dari teman-teman pasti diberi uang jajan saat akan berangkat sekolah.
Uang jajan setiap orang bisa berbeda-beda nominalnya, tergantung kebutuhan masing-masing.
Kapan biasanya orang tua memberikan uang jajan untuk teman-teman?
Mungkin ada yang setiap hari, ada yang setiap minggu, atau bahkan ada yang setiap bulan.
Baca Juga: Supaya Terasa Semakin Lezat, Cari Tahu 4 Tips Makan Mi Ayam, yuk!
Sesuai dengan namanya, uang jajan adalah uang yang digunakan untuk kita jajan selama di luar rumah, baik itu untuk membeli makanan maupun keperluan lainnya.
Namun, uang jajan juga bisa ditabung, lo, meskipun orang tua kita juga pasti menabung untuk kebutuhan dadakan.
Nah, kali ini, Bobo akan memberikan tips menghemat uang jajan supaya tidak cepat habis dan bisa ditabung. Kita simak, yuk!
Baca Juga: Pernah Alami Kram Kaki saat Tidur? Lakukan Hal Ini untuk Mencegahnya
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR