Meningkatkan Ketajaman Otak
Menurut penelitian, makan cokelat saat sarapan ternyata bermanfaat untuk meningkatkan ketajaman otak.
Cokelat bisa meningkatkan pasokan darah ke otak, terutama bagi orang yang mengalami gangguan aliran darah.
Jika pasokan darah ke otak meningkat, aktivitas saraf otak pun ikut meningkat. Hal ini membuat otak bisa bekerja dengan lancar.
Mengonsumsi cokelat hitam bisa meningkatkan fungsi otak hingga 30 persen, lo.
Baca Juga: Kenapa Banyak Orang yang Suka Makan Cokelat? #AkuBacaAkuTahu
Menurunkan Tekanan Darah
Tim peneliti dari Harvard Medical School dan Brigham and Women's Hospital juga meneliti tentang manfaat kesehatan dari cokelat.
Mereka menemukan bahwa cokelat mengandung flavanol, yaitu senyawa antioksidan alami yang dalam prosesnya akan berubah menjad oksida nitrit.
Baca Juga: Meski Rasanya Lebih Pahit, Cokelat Hitam Bisa Membawa 7 Manfaat Ini
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Hello Sehat |
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR