Bobo.id - Siapa yang tidak tahu bangunan satu ini? Taj Mahal adalah salah satu bangunan paling terkenal di dunia.
Situs warisan UNESCO ini dianggap sebagai salah satu dari tujuh keajaiban dunia baru, bersama Tembok Besar di Tiongkok dan Petra di Yordania.
Tetapi Taj Mahal adalah salah satu dari Keajaiban Dunia terbaru, yang sebenarnya sudah dirancang pada tahun 1632.
Namun dibalik keindahannya yang menawan, ada misteri yang belum terungkap dari bangunan yang terletak di tanah India satu ini.
Yap, sampai saat ini belum ada yang tahu pastinya siapa yang sebenarnya merancang bangunan Taj Mahal.
Kok bisa begitu, ya? Kita cari tahu tentang kisah Taj Mahal, yuk!
Baca Juga: Tidak Hanya Taj Mahal, Inilah 5 Air Terjun Terindah Di India
Source | : | curiosity.com |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR