Bobo.id - Setelah membeli berbagai bahan makanan di pasar maupun di supermarket, ibu akan membereskannya dan menyimpannya di dalam kulkas.
Tujuannya adalah agar bahan makanan yang sudah dibeli lebih awet dan bisa digunakan kapan saja.
Nah, biasanya ibu akan menyusun atau membersihkan lebih dulu berbagai bahan makanan yang sudah dibeli sebelun disimpan di dalam kulkas.
Namun tahukah kamu? Ada beberapa kebiasaan yang sering dilakukan pada makanan justru bisa berbahaya, lo.
Bahkan kebiasaan ini bisa menyebabkan makanan mengandung racun dan menyebabkan keracunan pada tubuh kita.
Yuk, beritahu ibu mengenai beberapa kebiasaan ini agar tidak dilakukan lagi saat menyimpan makanan!
Baca Juga: Minum Air Lemon Hangat di Pagi Hari Tak Selalu Baik, Ini Salah Satu Risikonya untuk Tubuh
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR